Budaya dan PendidikanDaerahIndexMesujiPemeritahanRagamRegional Lampung

Pembangunan Masjid Agung Dan Wisata Religi Ditinjau Oleh Komisi III DPRD Mesuji

Mesuji, –Suryabangkit com  – Untuk mengetahui pasti progres pelaksanaan pembangunan Masjid Agung dan Wisata Religi Kabupaten Mesuji, pihak Komisi lll DPRD setempat meninjau pembangunan teesebut yang berlokasi di Desa Wira Bangun, Kecamatan Simpang Pematang. Kamis,( 08 /07/2021).

peninjauan Komisi III didampingi langsung Ketua DPRD. Disela tunjauan tersebut, Ketua Komisi III, Parsuki menyampaikan, pihaknya baru kali pertama datang dan melihat progres pekerjaan tersebut. Pihaknya meminta kepada pihak rekanan, konsultan dan pengawas internal, dapat benar-benar bekerja secara profesional dan dapat mengutamakan mutu pekerjaan juga harus selesai sesuai kontrak.

Pihaknya DPRD melalui Komisi III, akan terus berkordinasi dengan pihak terksit dan berkoordinasi dengan pihak dinas terkait, guna memonitoring kembali pekerjaan yang bersifat multiyear tersebut.

Kita akan terus monitor pekerjaan ini kordinasi dengan dinas terkait, supaya pembangunan yang sifat nya multiyear ini bisa berjalan sesuai progres. Agenda peninjauan dilakukan kembali pada Agustus 2021 mendatang,”kata Pasuki. ( ***)

Artikel Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button